Ternyata Ini Bahasa Cinta Bayi


Walau masih bayi, si Kecil ternyata memiliki bahasa cinta Bayi loh Mommy. Karena kemampuan berbahasa si Kecil makin lama makin bagus dan bisa bersosialisasi dengan lingkungan sekitarnya.

Saatnya si kecil tetap distimulasi dalam bahasa walaupun dalam bahasa bayi, seperti tetap mengajak ngobrol bahasa sebenarnya bukan Mommy menirukan bahasa bayi ya.

Dan ternyata, tanpa kita sadari ada banyak bahasa cinta bayi yang dikeluarkan oleh si Kecil untuk berinteraksi dengan Mommy Daddy. Tidak percaya? Ini beberapa persembahan bahasa cinta bayi untuk Mommy dan Daddy : 

1. Senyuman
Si kecil akan menatap Mommy dan tersenyum untuk menyatakan cintanya. Si Kecil saat seperti itu pasti Mommy akan senang. Rasanya haru banget melihat si Kecil ya, Mom.

2. Meminta
Biasanya si Kecil akan mudah merengek untuk meminta sesuatu sehinga mau tidak mau Mommy harus ada di dekatnya dan mengabulkan permintaannya. Dalam hal ini Mommy juga harus belajar untuk membagi tugas dan membatasinya agar si Kecil belajar untuk mengerti kondisi juga

3. Ngambek
Si Kecil bisa loh Mommy ngambek begitu tidak boleh Mommy pergi sampai dia juga bisa tidak mau meminum susu. 

4. Berceloteh
Si Kecil belajar berbicara dengan sekitarnya sambil berceloteh. Dia akan senang bila celotehnya diperhatikan dan dibalas omongan kita loh Mommy.

5. Mencium dan menggigit ternyata juga suatu bentuk bahasa cinta. Karena kadang si Kecil kita ajari, "Cium coba cium dek" dan nanti dia akan mencium pipi kita ya Mommy.

Bahasa cinta bayi

Tetaplah untuk memberikan ASI sampai 2 tahun ya Mommy. Karena itu, selalu konsumsi Wake Wake yang punya varian banyak untuk tetap melancarkan ASI Mommy selama masa mengasihi. Wake Wake akan membantu Mommy memberikan ASI yang cukup untuk si Kecil.

Untuk pembelian Wake Wake bisa ke

Semoga Wake Wake dapat membantu mommy melewati masa-masa mengASIhi dengan lebih mudah dan menyenangkan. Diolah dari daun bangun-bangun, Wake Wake akan meningkatkan kualitas dan kuantitas ASI Mommy selama masa menyusui. Mommy mencari booster ASI? Konsumsi Wake Wake dong pastinya, sahabat Mommy dalam mengASIhi buah hati.

Selalu jaga kesehatan dan jangan lupa konsumsi booster ASI terbaik Wake Wake selama masa mengASIhi. Sudah tahu kan bahasa cinta bayi itu, Mommy?

Semangat mengASIhi. Happy breastfeeding, Mommy!