Kadang Mommy suka bingung, kira-kira anak saya ini punya bakat apa ya? Banyak yang Mommy lakukan agar dapat mengerti apa bakat terpendam dari si Kecil.Mulai tes minat bakat hingga jutaan rupiah, hingga les berbagai macam kegiatan demi mengasah kemampuannya tidak jarang Mommy lakukan.
Jangan lupa Mommy, si Kecil masih mengeksplorasi berbagai hal. Biarkan si Kecil untuk mencoba berbagai hal, nanti si Kecil akan ada kecenderungan melakukan yang dia sukai terus menerus. Dan mungkin itulah bakat si Kecil.
Sebenarnya ada 6 hal mudah yang bisa Mommy dan Daddy lakukan di rumah sambil melihat sebenarnya si Kecil ini bakatnya apa ya?
Berikut 5 cara mengetahui bakat si Kecil dengan mudah
1.
Sebelum mencoba mendeteksi bakat anak, cobalah untuk menstimulasi
terlebih dahulu. Sehingga kemampuan kognitif maupun motorok anak dapat
berkembang dengan baik
2.
Dengan banyak eksplorasi, maka si kecil otomatis mencoba banyak hal
sehingga petunjuk mengenai bakat dan kemampuannya lebih mudah terdeteksi
3. Lakukan pengamatan dan observasi terhadap kegiatan di rumah maupun di sekolah. Agar orang tua tahu anak suka sama sesuatu kegiatan atau hanya suka sesaat saja
4. Bangun komunikasi positif dengan si Kecil sehingga mereka bisa bercerita tentang hal yang disukainya
5. Jika sei Kecil suka sama suatu bidang kegiatan, ajak si Kecil mengasah kemampuannya dengan mengikuti les atau lomba sehingga dapat unjuk bakat
6. Menemukan minat dan bakat anak penuh tantangan. Jangan pernah menyerah. Beri dukungan positif setiap saat agar anak percaya diri terhadap kemampuan yang dia miliki.
Terlihat mudah ya Mommy? Tapi percayalah, mengetahui bakat anak itu memang sangat tidak mudah. Perlu kesabaran tingkat tinggi Mommy dan Daddy agar benar-benar tahu apa bakat si Kecil selama ini dan bisa berguna untuk masa depannya. Sehingga Mommy dan Daddy bisa mengarahkan si Kecil dengan baik.
Untuk itu jangan lupa berikan asupan terbaik untuk si Kecil seumur hidupnya. Mulai dari pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan lalu dilanjut Mpasi dan melanjutkan ASI sampai 2 tahun. Selain itu makanan yang masuk juga harus sehat, bergizi dan seimbang. Untuk itu, Mommy bisa mengkonsumsi Wake Wake selama masa menyusui untuk asi booster terbaik.
Untuk pembelian Wake Wake bisa ke
Semoga
Wake Wake dapat membantu mommy melewati masa-masa mengASIhi dengan
lebih mudah dan menyenangkan. Diolah dari daun bangun-bangun, Wake Wake
akan meningkatkan kualitas dan kuantitas ASI Mommy selama masa menyusui.
Mommy mencari booster ASI? Konsumsi Wake Wake dong pastinya, sahabat
Mommy dalam mengASIhi buah hati.
Sudah siap mendeteksi agar tahu apa bakat si Kecil Mom? Yuk dicoba!
Happy breastfeeding!